PENERIMAAN MAHASISWA BARU (Jalur Rekognisi Pembelajaran Lampau [RPL])
Program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) Universitas Negeri Manado (Unima) adalah pengakuan atas capaian pembelajaran seseorang yang diperoleh dari pendidikan formal, nonformal, informal, dan/atau pengalaman kerja sebagai dasar untuk melanjutkan pendidikan formal dan untuk melakukan penyetaraan dengan kualifikasi tertentu. Dalam rangka peningkatan keterjangkauan dan keterjaminan akses memperoleh pendidikan tinggi sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang …
PENERIMAAN MAHASISWA BARU (Jalur Rekognisi Pembelajaran Lampau [RPL]) Selengkapnya »